Katalog MS Glow 2021 Terbaru: Daftar Harga Produk dan Promo

Katalog MS Glow 2021: Daftar Harga Produk dan Promo.  Ms Glow merupakan salah satu produk kecantikan yang sudah sangat dikenal di indonesia. Khasiat dari produk ini diakui oleh banyak masyarakat luas. Ms Glow memiliki banyak serangkaian produk kecantikan, seperti misalnya bodycare, skincare serta kosmetik. Ms Glow ini telah memiliki agen serta member resmi yang tersebar di seluruh Indonesia.

Mengantongi izin dari BPOM sehingga membuat produk-produknya aman untuk digunakan. Bagi Anda yang penasaran dengan macam-macam produk dari Ms Glow, maka berikut adalah beberapa produk unggulan serta terlaris yang dimiliki oleh Ms Glow, diantaranya meliputi :

Daftar Isi Artikel

Apa Saja Macam-Macam Produk MS glow?

 

  1. Easy Bright Body

Produk unggulan yang pertama yaitu Ms Glow Easy Bright Body. Memiliki kandungan tranezamic acid, kandungan ini biasa Anda temukan pada infus whitening yang memiliki khasiat untuk memutihkan kulit. Tak hanya itu saja, produk ini juga memiliki kandungan berupa glutathione yang berfungsi sebagai whitening booster pada kulit Anda.

Menggunakan produk ini akan memungkinkan partikel nanoanya untuk mampu menjangkau lapisan terdalam dari kulit, sehingga memiliki hasil yang jauh lebih maksimal serta lebih cepat jika dibanding dengan produk lainnya.

  1. Toner Glow

Sedangkan untuk produk yang satu ini memiliki kandungan berupa lactic, licorice extract serta glyolic acid, sehingga membuat produk ini memiliki khasiat untuk membantu dalam proses pengangkatan sel kulit mati, menyegarkan, mencerahkan serta mengembalikan kelembutan dari kulit Anda.

Selain itu Anda juga akan terhindar dari terjadinya iritasi serta kemerahan pada kulit. Oleh karena itu skin conditioning yang terkandung pada Toner Glow ini aman untuk digunakan oleh Anda yang memiliki kulit wajah normal dan juga untuk Anda para ibu hamil dan menyusui.

  1. Beauty Drink

Produk Ms Glow selanjutnya yaitu berupa minuman untuk kecantikan yang memiliki kandungan berupa L-glutathione dan Collagen serts ekstrak sakura. Efek bunga sakura mempunyai kandungan berupa isoflavin yang mampu untuk bekerja dalam mencegah enzim tirosinase serta protein yang dipakai untuk membentuk pigmen melanin kulit yang menyebabkan kulit menjadi gelap.

Dengan tidak adanya pigmen melanin tersebut tentunya kulit Anda akan terlihat lebih putih. Manfaat lain yang dimiliki oleh produk ini yaitu mampu untuk menangkal radikal bebas yang menyebabkan terjadinya hyperpigmentasi, penuaan dini, wajah kusam serta jerawat. Selain itu beauty drink juga bisa membantu untuk memelihara kelembaban serta kekenyalan kulit Anda

  1. Easy Whitening Body Lotion

Produk Ms Glow yang terpopuler selanjutnya yaitu Easy Whitening Body Lotion. Produk ini cukup bagus di mana memiliki manfaat dalam menjaga kulit agar tetap terhidrasi serta mampu untuk memproteksi kulit dari paparan sinar ultraviolet yang bisa menyebabkan munculnya pigmentasi pada kulit.

Menggunakan produk ini juga membuat kulit Anda akan tampak lebih cerah secara cepat dan permanen. Memiliki kandungan berupa antioksidan yang membuat kulit menjadi lebih sehat, kuat dan tampak glowing.

Itulah 4 produk Ms Glow yang paling populer dan paling banyak diminati di pasaran. Anda bisa memperoleh penampilan wajah yang lebih cantik dan putih dengan menggunakan serangkaian produk dari Ms Glow ini. Oleh karena itulah bagi Anda yang sedang bingung untuk mencari produk kecantikan yang pas dan cocok bagi Anda, maka bisa mempertimbangkan salah satu dari produk yang disediakan oleh Ms Glow ini. Semoga artikel ini berguna dan bermanfaat.

>>>>> KATALOG MS GLOW CEK DISINI <<<<<

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *